0
Kalimat Efektif
* Pengertian Kalimat Efektif
Kalimat efektif adalah kalimat yang mengungkapkan pikiran atau gagasan yang disampaikan sehingga dapat dipahami dan dimengerti oleh orang lain.
Kalimat efektif adalah kalimat yang mengungkapkan pikiran atau gagasan yang disampaikan sehingga dapat dipahami dan dimengerti oleh orang lain.
* Hal-hal yang berhubungan dengan kalimat efektif
- Kesatuan Gagasan dan Kesepadanan Struktrur
- Kepaduan (Koherensi) yang Baik dan Kompak
- Penekanan
- Kesejajaran (Paralelisme)
- Kehematan
- Kelogisan
- Kevariasian
* Contoh Kalimat Efektif
- Budi pergi ke sekolah, lantas kerumah temannya untuk belajar. ( Efektif/Efisien ).
- Mahasiswa yang kuliah di perguruan tinggi yang populer itu mendapatkan hadiah.
- Dikarenakan tidak diajak, dia tidak turut belajar berbarengan di rumahku.
sumber :